RAPAT KERJA KORPRI KOTA PASURUAN TAHUN 2015

Ketua Dewan Pengurus KORPRI Kota Pasuruan Bpk. H. Bahrul Ulum, MM dan Kepala BPMPPT Kota Pasuruan selaku Sekretaris KORPRI Kota Pasuruan mengadakan Rapat Kerja pada hari Kamis tanggal 10 September 2015 mengambil tema Netralitas Pegawai Aparatur Sipil Negara ( ASN )...

PENGHARGAAN ISO 9001 : 2008 BPMPPT KOTA PASURUAN

Pada hari rabu tanggal 19 Agustus 2015 BPMPPT Kota Pasuruan menerima audit dari auditor indpendent WQA ( Worldwide Quality Assurance ) untuk ISO 9001 : 2008 untuk pelayanan mutu. dan sekali lagi BPMPPT Kota Pasuruan mendapatkan sertifikat tersebut.  ...